PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN
Untuk SMP/MTs
Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) ini disusun berdasarkan Kurikulum 2013 Revisi. Pendidikan PPKn diharapkan dapat berfungsi sebagai wahana bagi siswa untuk mengimplementasikan sikap kewarganegaraan, pengetahuan kewarganegaraan, dan keterampilan kewarganegaraan dalam kehidupan sehari-hari.
Judul Asli : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Penulis : Satar-Haryo T

Kertas : HVS
Tahun Terbit : 2021
Ukuran : 17.50 cm x 25.00 cm
Warna : Full Color
Keunggulan
Tujuan Pembelajaran

Memuat informasi mengenai sasaran akhir dan kompetensi yang akan didapatkan siswa dari tiap bab.
Keterampilan

Berisi tugas-tugas yang perlu diselesaikan siswa, baik secara mandiri maupun kelompok. Tugas-tugas tersebut mengarah pada High Order Thinking Skills (HOTS) untuk mengasah keterampilan siswa sesuai tuntutan kecakapan abad 21 yang meliputi keterampilan belajar, keterampilan literasi, dan keterampilan hidup.
Eksplorasi Karakter

Memuat ilustrasi maupun wacana singkat mengenai sikap maupun perilaku positif yang dapat menggugah perkembangan karakter siswa.
Sang Tokoh

Memuat biografi singkat seorang tokoh yang karya, pemikiran, atau tindakannya berperan penting dalam suatu peristiwa besar.
Penilaian Diri

Isinya meliputi penilaian spiritual dan sosial terhadap diri sendiri sebagai tanggapan atas materi yang telah dipelajari.
Proyek Kewarganegaraan

Berisi tugas proyek sederhana dengan meneliti praktik kewarganegaraan dalam masyarakat.
Kode QR

Berisi video menarik mengenai materi atau ringkasan materi tertentu untuk memperkaya wawasan siswa.
Daftar Isi Jilid 1
Bab 1: Perumusan dan Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara
Bab 2: Norma-Norma dalam Kehiduapn Bermasyarakat
Bab 3: Perumusan dan Pengesahan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
Bab 4: Keberagaman Masyarkat Indonesia dalam Bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Bab 5: Kerja Sama dalam Berbagai Bidang Kehidupan di Masyarakat
Bab 6: Karakteristik Daerah dalam Kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia
Daftar Isi Jilid 2
Bab 1: Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia
Bab 2: Kedudukan dan Fungsi UUD NRI Tahun 1945 dalam Sistem Hukum Nasional
Bab 3: Tata Urutan Peraturan Perundang-undangan dalam Sistem Hukum Nasional di Indonesia
Bab 4: Makna dan Arti Penting Kebangkitan Nasional dalam Perjuangan Kemerdekaan Republik Indonesia
Bab 5: Nilai dan Semangat Sumpah Pemuda Tahun 1928 dalam Bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Bab 6: Semangat dan Komitmen Kebangsaan untuk Memeperkuat Negara Kesatuan Republik IndonesiaPerumusan dan Penetapan
Daftar Isi Jilid 3
Bab 1: Bela Negara dalam Konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia
Bab 2: Pokok-Pokok Pikiran dalam Pembukaan UUD NRI Tahun 1945
Bab 3: Kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia
Bab 4: Keberagaman Masyarakat dalam Bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Bab 5: Harmoni Keberagaman Masyarakat Indonesia
Bab 6: Bela Negara dalam Konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia
DAPATKAN SEGERA!
PPKn untuk SMP/MTs
KEJUTAN PROMO TAHUN AJARAN BARU
Dapatkan keuntungan free ongkir maksimal Rp 15.000 untuk setiap transaksi.
Gunakan kode promo:
MILIKIILMUNYA
Yuk, jangan lewatkan promo ini!