Perbandingan ukuran tubuh hewan dewasa dan anak-anak
Peta tempat hidupnya
Beragam informasi penting dan unik setiap hewan
Indonesia memiliki kekayaan dan keanekaragaman hayati yang tinggi. Akan tetapi, kesadaran untuk menjaga keanekaragaman hayati tersebut, baik hewan maupun tumbuhan, mash sangat minim. Oleh karena itu, melalui Ensiklopedia Mini Hewan Indonesia, anak-anak dapat mengenal keanekaragaman hayati, khususnya hewan endemik Indonesia.